Kenapa sebagian besar website terkemuka diluar negeri memilih format flash dalam membangun website mereka??
Ada banyak alasan utama yang mendasari keputusan tersebut.
Menurut pandangan saya alasan tersebut antara lain :
1. Website dengan format flash akan memberikan keleluasaan tampa batas bagi desainer atau klien untuk mengekspresikan dirinya atau perusahaannya melalui tampilan dan animasi yang menarik.
2. web berbasis flash dapat memuat berbagai jenis konten mulai dari gambar, suara, teks, animasi dan video.
3. Webflash juga memiliki keunggulan dalah hal pengolahan database jika disandingkan dengan mysql dan script php.